Tuesday, 25 October 2016

PROFIL TERLENGKAP LUCAS DIGNE


#19. Lucas digne

          Sekilas tentang digne
Lucas Digne (lahir di Meaux, 20 Juli 1993; umur 23 tahun) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Perancis yang bermain untuk klub fc Barcelona biasa bermain pada posisi bek. Gaya permaianan bertahannya terbilang cukup apik, rapih dan bagus dalam menghalau serangan­serangan lawannya.
Karier klub
Bakat bermain sepakbola Lucas Digne berawal dari ikut masuk dan bergabung di akademi Mareuil­sur­Ourcq pada tahun 1999 sampai 2002, kemudian ditahun 2002 Lucas pindah ke klub akademi sepakbola Crepy­enValois sampai tahun 2005, setelah itu ditahun 2005 ia pindah ke klub muda Lille hingga tahun 2011. Sejak awal tahun 2011, ia telah dimasukan ke tim senior Lille. Untuk di tim nasional Perancis Lucas Digne sendiri belum pernah memperkuat timnas senior, akan tetapi ia sudah memperkuat beberapa lapisan tim nasional Perancis mulai dari U­16, U­17, U­18 dan U­19. Untuk
lebih detil­nya, pada musim 2008/­2009 Lucas sudah memperkuat timnas U­ 16 dengan sebanyak tampil 15 kali, dan untuk di timnas U­17 juga ia tampil sebanyak 15 kali, kemudian di timnas U­18 sendiri ia hanya tampil 11 pertandingan saja, lalu di timnas U­19 pernah mencetak satu gol dan dengan tampil 12 kali saja.
Bek kiri internasional Prancis itu diboyong dengan dana 16,5 juta. Biaya ini berpotensi
membengkak menjadi
20 juta tergantung performa individual dan tim. Selain itu, Barcelona
menambahkan klausul buy­out senilai
60 juta dalam kontrak Digne. Fullback 22 tahun itu dijadwalkan tiba di Barcelona pada Kamis (14/7) mendatang untuk melakoni tes medis dan menandatangani kontrak baru. Digne diproyeksikan Barcelona untuk bersaing dengan Jordi Alba di pos bek kiri. Kedatangan Digne ini mempertegas keinginan Barcelona untuk merombak lini belakang. Sebelumnya, mereka sukses mengamankan jasa Samuel Umtiti dari Olympique Lyon senilai 25 juta setelah melepas Dani Alves dan Marc Bartra.
Informasi pribadi :
Nama lengkap      : Lucas Digne
Tanggal lahir      : 20 Juli 1993
Tempat lahir       : Meaux, Perancis
Tinggi                 : 1.84 m
Posisi                   : bek
Klub saat ini        : fc barcelona
Nomor                  : 19
Karier junior        : 1. Mareuil-­sur-­Ourcq (1999-2002)
                             2. Crépy­-en-­Valois (2002-2005)
                             3. lille(2005-2011)
Karier senior        : 1. Lille(2011)
                            2. paris saint-germain(2011-2015)
                            3. as roma     pinjaman(2015-2016)
                            4. fc Barcelona(2016-sekarang)
Tim nasional         : 1. PERANCIS u-16(2008-2009)
                             2. PERANCIS u-17(2009-2010)
                             3. PERANCIS u-18(2010-2011)
                             4. PERANCIS u-20(2011-2012)



PROFIL TERLENGKAP LUIS ENRIQUE MARTINEZ GARCIA


Luis Enrique Martinez Garcia
Sekilas tentang Enrique
Luis Enrique Martinez Garcia lahir di Gijon, 8 Mei 1970; umur 46 tahun merupakan mantan pemain sepak bola berkebangsaan Spanyol, dan saat ini ia menangani klub La Liga Barcelona.
Setelah sempat tenggelam usai dipecat AS Roma, nama Luis Enrique kembali muncul ke permukaan saat dirinya ditunjuk untuk melanjutkan tugas dari Gerardo Tata Martino untuk menangani Barcelona, terhitung sejak musim panas 2014 kemarin. Ya, Sosok yang sejatinya adalah Legenda Los Catalan itu resmi menangani Barca sejak awal musim 2014/15 ini. Meski tergolong baru dalam dunia kepelatihan, Enrique cukup mahir meramu taktik, ditambah lagi dia punya keterikatan emosional dengan klub kebanggaan warga catalan itu.
Sebagai pemain posisi biasanya sayap kanan atau gelandang serang, namun ia terkenal karena fleksibilitas, setelah bermain di semua posisi sepanjang kariernya, kecuali bek tengah dan kiper. Dimulai pada tahun 1991 dan berakhir pada tahun 2004 dia mewakili kedua Real Madrid dan Barcelona, dengan individu yang sama dan tim sukses, bermain di lebih dari 500 pertandingan resmi dan mencetak lebih dari 100 gol. Ia tampil bersama tim nasional Spanyol di tiga Piala Dunia dan satu Piala Eropa, dan juga terkenal karena temperamen dan staminanya. Luis Enrique mulai bekerja sebagai manajer pada tahun 2008 dengan Barcelona B dan tiga tahun kemudian, pindah ke Roma. Pada musim 201314, ia menangani Celta.
Kepelatihan
Barcelona B
Selepas Josep Guardiola ke Barcelona senior, Enrique datang dan melatih Barca B selama tiga tahun dari 2008-­2011.
roma
Meski tidak punya pengalaman melatih tim senior, manajemen Roma berani menunjuk Enrique sebagai pelatih baru pada 8 Juni 2011 menggantikan karteker Vincenzo Montella. Enrique mengajak serta Ivan de la Pena sebagai asistennya. Mantan gelandang Real Madrid ini adalah pelatih Spanyol kedua setelah Luis Miro yang menangani Roma. Pada akhir musim 20112012, Enrique mengundurkan diri karena merasa gagal membawa Roma ke kompetisi Eropa.
Celta vigo
Pada 8 Juni 2013, Luis Enrique menjadi manajer baru Celta de Vigo, menggantikan mantan rekan setim nasionalnya Abel Resino. Dia memimpin Galicians ke posisi kesembilan dalam musim pertama dan satusatunya, menyoroti termasuk kemenangan kandang 2­0 melawan Real Madrid yang berakhir kemungkinan oposisi memenangkan gelar liga. Pada tanggal 16 Mei 2014, Luis Enrique mengumumkan bahwa ia akan meninggalkan Celta.
barcelona
Pada tanggal 19 Mei 2014, diumumkan bahwa Luis Enrique akan kembali ke Barcelona sebagai manajer, setelah ia menyetujui kontrak dua tahun. Dia direkomendasikan oleh direktur olahraga Andoni Zubizarreta, mantan klub dan negara rekan setimnya.
Prestasi
klub :   1. Real Madrid : 1. La liga 1994/1995
                                    2. copa del rey 1992/1993
                                    3. supercopa de espana 1993
            2. Barcelona  : 1. La liga 1997/1998, 1998/1999
                                    2. copa del rey 1996/1997, 1997/1998
                                    3. supercopa de espana 1996
                                    4. piala winners uefa 1996/1997
                                    5. piala super uefa 1997
Internasional :             1. Olimpiade musim panas 1992
Informasi pribadi :
Nama lengkap      : Luis Enrique Martinez Garcia
Tanggal lahir      : 8 Mei 1970
Tempat lahir       : Gijón, Spanyol
Tinggi                  : 1.80 m
Posisi bermain       : gelandang/ penyerang
Klub saat ini         : fc Barcelona(pelatih)
Karier junior        : 1. Sporting gijon(1981-1988)
                             2. la brana      pinjaman(1984-1988)
Karier senior        : 1. Sporting b(1988-1990)
                             2. sporting gijon(1989-1991)
                             3. real Madrid(1991-1996)
                             3. fc Barcelona(1996-2004)
Tim nasional         : 1. spanyol u-21(1990-1991)
                            2. spanyol u-23(1991-1992)
                            3. spanyol (1991-2002)
Kepelatihan         : 1. Barcelona b(2008-2011)
                           2. as roma(2011-2012)
                           3. celta vigo(2013-2014)
                           4. fc Barcelona(2014-sekarang)


PROFIL TERLENGKAP SAMUEL UMTITI


#23. SAMUEL UMTITI

Sekilas tentang umtiti
Samuel Umtiti lahir di Yaoundé, 14 November 1993; umur 22 tahun adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Perancis kelahiran Kamerun yang bermain untuk klub FC Barcelona biasa bermain pada posisi bek. Umtiti memulai karier juniornya di klub Lyon kemudian memulai karier seniornya di klub tersebut sejak tahun 2011.
Informasi pribadi :
Nama lengkap      : Samuel Umtiti
Tanggal lahir      : 14 November 1993
Tempat lahir       : Yaoundé, Kamerun
Tinggi                  : 1.80 m
Posisi                   : bek
Klub saat ini        : fc barcelona
Nomor                  : 23
Karier junior        : 1. MENIVAL(1999-2001)
                             2. LYON(2001-2016)
Karier senior        : 1. fc Barcelona(2016-sekarang)
Tim nasional         : 1. PERANCIS u-17(2009-2010)
                             2. PERANCIS u-18(2010-2011)
                             3. PERANCIS u-19(20011-2012)
                             4. PERANCIS u-20(2012)
                             5. PERANCIS (2016-sekarang)



PROFIL TERLENGKAP JEREMY MATHIEU


#24. JEREMY MATHIEU

            SEKILAS TENTANG MATHIEU
Jérémy Mathieu lahir di Luxeuil­les­Bains, 29 Oktober 1983 adalah seorang pemain sepak bola Perancis yang saat ini bermain untuk Barcelona FC sebagai bek kiri, tetapi ia juga bisa bermain sebagai pemain sayap di sisi yang sama. Dia juga bisa, dalam beberapa situasi, bermain sebagai gelandang bertahan.
Mathieu mengawali perjalanan karirnya bersama dengan salah satu tim Liga Prancis yang kini bermain di Divisi II, mereka adalah Sochaux. Pada tahun 2005, Toulouse melihat bakat yang dimiliki sang Defender jangkung ini, kemudian merekrutnya dengan harga yang dirahasiakan pihak terkait. Performa Mathieu semakin baik menyusul perpindahannya menuju Toulouse, da akhirnya diapun ditebus Valencia pada tahun 2009. Bersama Tim Kelelawar Mestalla, Mathieu menunjukkan performa luar biasa dan menjadi salah satu kunci sukses Valencia musim lalu. Jadi tak heran jika klub sebesar Barcelona kemudian merekrutnya pada bursa transfer musim panas 2014/15 dengan nilai transfer mencapai 20 juta euro.
Informasi pribadi :
Nama lengkap      : Jérémy Mathieu
Tanggal lahir      : 29 Oktober 1983
Tempat lahir      : Luxeuil­les­Bains, Perancis
Tinggi                 : 1.92 m
Posisi                 : bek KIRI
Klub saat ini       : fc barcelona
Nomor                 : 24
Karier junior        : 1. SOCHAUX(2000-2002)
Karier senior        : 1. SOCHAUX(2002-2005)
                             2. TOULOUSE(2005-2009)
                             3. VALENCIA(2009-2014)
                             4. fc Barcelona(2014-sekarang)
Tim nasional         : 1. PERANCIS u-18(2000-2001)
                             2. PERANCIS u-19(2001-2002)
                             4. PERANCIS u-21(2002-2006)
                             7. PERANCIS (2011-sekarang)



PROFIL TERLENGKAP ALEIX VIDAL PARREU


#22. ALEIX VIDAL PARREU

            SEKILAS TENTANG ALEIX VIDAL
Aleix Vidal Parreu Lahir di Valls, Tarragona, Catalonia, Spanyol,21 Agustus 1989  adalah pemain sepak bola asal Spanyol yang berposisi sebagai penyerang di klub Barcelona dan tim nasional Catalonia. Karier pertamanya bergabung dengan RCD Espanyol pada tahun 2007 dan tidak pernah muncul untuk tim pertama setelah menyelesaikan musim setelah dipinjamkan ke klub Yunani Panthrakikos FC. Vidal bergabung dengan RCD Mallorca pada musim panas 2010, yang saat itu ditugaskan untuk menjadi pemain cadangan di Segunda Division B. Setelah menghabiskan awal karirnya di Liga yang paling rendah dan menjadi pemain cadangan di tim dan sebelum bergabung dengan Barcelona Vidal berhasil memenangkan UEFA Europa League bersama Sevilla.
Karir Klub
Almeria
Membuat debut pertama pada 27 Agustus 2011 saat melawan Cordoba dan tak lama Vidal dipromosikan ke tim pertama dan menerima nomor punggung 8, setelah kepergian Albert Crusat ke Wigan Athletic. Pada musim kedua mencetak gol dalam 37 pertandingan selama 2.600 menit laga setelah membantu untuk kembali ke La Liga setelah dua tahun.
Sevilla
Bergabung pada 16 Juni, dan membuat debut kompetitifnya di Piala Super UEFA 2014 di Stadion Cardiff City. Pada 7 Mei 2015 dalam pertandingan dimana Vidal tampil sebagai bek kanan dan sering digunakan oleh manajer Unai Emery.
Barcelona
Pada 7 Juni 2015, Vidal menyetujui kontrak selama lima tahun dengan biaya sebesar 18.000.000 dan menjalani tes kesehatan pada hari berikutnya. Vidal tidak di perbolehkan bermain dengan Barcelona sampai 2016.
Internasional
Pada 26 Mei, rekan setimnya Sergi Rico dipanggil ke dalam tim nasional Spanyol untuk pertama kalinya setelah pertandingan persahabatan melawan Kostarika dan UEFA Euro 2016 pertandingan kualifikasi melawan Belarusia. Debut pertamanya saat itu bertanding di Estadio Reino de Leon dan memainkan seluruh babak pertama.
PRESTASI
KLUB : Sevilla : UEFA Europa League : 2014/2015
Informasi pribadi :
Nama lengkap      : Aleix Vidal Parreu
Tanggal lahir      : 21 Agustus 1989
Tempat lahir       : Valls, Spanyol
Tinggi                  : 1.76 m
Posisi                  : Gelandang sayap, BEK KANAN
Klub saat ini         : fc barcelona
Nomor                 : 22
Karier junior        : 1. CF DAMM(2007-2008)
Karier senior        : 1. ESPANYOL B(2008-2009)
                             2. PANTHRAKIKOS        pinjaman(2009)
                             3. POBLA MAFUMET(2009-2010)
                             4. GIMNASTIC(2009-2010)
                             5. MALLORCA B(2010-2011)
                             6. ALMERIA B(2011)
                             7.ALMERIA(2011-2014)
                             8.SEVILLA(2014-2015)
                             9. fc Barcelona(2015-sekarang)
Tim nasional           : 1. catalonia(2013)


Monday, 24 October 2016

PROFIL TERLENGKAP ANDRE FILIFE TAVARES GOMES


#21. Andre Filife Tavares Gomes

SEKILAS TENTANG ANDRE GOMES
Andre Filife Tavares Gomes atau yang sering dikenal dengan nama Andre Gomes lahir di Grijon, Portugal, 30 Juni 1993, umur 23 tahun, merupakan seorang pemain sepakbola profesional asal Portugal yang bermain untuk klub FC BARCELONA yang berlaga di La Liga Spanyol. Andre Gomes bermain diposisi pemain gelandang. Bersama FC BARCELONA, Andre Gomes mengenakan no punggung 21. ANdre Gomes, memiliki kemampuan dan teknik bermain sepakbola yang sangat baik. Selain itu, ia juga mampu bermain di berbagai posisi dengan sama baiknya seperti, sayap kanan maupun kiri dan gelandang serang maupun gelandang bertahan. Selain itu, Andre Gomez juga merupakan bagian dari skuad timnas Portugal.
Karir Klub
Benfica B
Lahir di Grijo, Portugal, 23 tahun silam, Andre Gomes memulai karir sepakbolanya bersama akademi klub Benfica FC saat usianya baru 18 tahun. Pada tahun 2012, Andre Gomes resmi bermain untuk klub Benfica B. Ia membuat debut pertamanya bermain untuk Benfica B dalam pertandingan persahabatan dengan Gil Vicente FC. Andre Gomes mencetak gol pertamanya dengan Benfica B dalam pertandingan Liga s.c Braga B dengan hasil seri 2­2.
Benfica
Pada tahun 2012, Andre Gomes dipromosikan menjadi pemain senior Benfica. Andre Gomes membuat debut resmi dengan sekuad senior Benfica saat melawan S.C Fremaunde setelah mengantikan Eduardo Salvio pada 25 menit terakhir paruh pertama dengan hasil kemenangan 4­0 dalam pertandingan piala portugal. Pada tanggal 31 Desember 2014, pihak klub Benfica menjual 100% hak ekonomi Andre Gomes ke sebuah perusahaan swasta sebesar 15 juta ditambah 25% dari biaya trasfer. Walaupun dijual ke salah satu perusahaan swasta, Andre Gomes tetap bermain bersama Benfica hingga akhir musim. Pada 16 April 2014, Andre Gomes bermain penuh 90 menit di pertandingan leg kedua babak semifinal Piala Portugal saat melawan porto dengan kemenangan 3­1. Andre Gomes mengakhiri musim dengan memenangkan trible winer yakni, Primeira Liga, Taca de Portugal dan Taca da Liga.
Valencia (pinjaman)
Pada 17 Juli 2014, Andre Gomes menyetujui kesepakatan pinjaman selama satu musim dengan Valencia FC yang bermain di La Liga Spanyol. Meskipun hak ekonomi Andre Gomes dimiliki salah satu perusahaan swasta, kesepakantan pinjaman diatur Valencia dan Manajemen prusahaan. Andre Gomes membuat debut Liga Champions pada 23 Agustus 2014 saat melawan Sevilla FC dengan akhir seri 1­1. Pada 23 September 2014, Andre Gomes mencetak gol pertamanya dalam kompetisis La Liga saat melawan Getafe FC dengan kemenangan 3­0.
Valencia
Setelah bermain sangat baik saat massa pinjaman selama satu musim bersama Valencia, pihak klub Valencia berniat untuk mempermanenkan Andre Gomes. pada 12Juni 2015, Benfica dan Valencia mengumumkan, mereka telah mencapai kesepakatan mengenai hak­hak Federasi Andre Gomes. Kemudian Andre Gomes menandatangai kontrak 5 tahun dengan Valencia sampai 30 Juni 2020. TETAPI SEKARANG ANDRE GOMES MERUMPUT BERSAMA FC BARCELONA.
Internasional
Penampilan gemilangnya bersama skuad Benfica dan Valencia, membuat Andre Gomes dipanggil untuk memperkuat skuad muda timnas Portugal. Ia tercatat pernah memperkuat timnas Portugal U­17, U­18, U­19, U­20, U­21 dan saat ini ia juga dipanggil untuk memperkuat timnas senior Portugal. Pada tahun 2013, ia mewakili Portugal pada kejuaraan FIFA World Cup U­20.
PRESTASI
Klub :1.  Benfica :1. Primeira Liga tahun 20132014
                           2. Taça da Liga tahun 20132014                                                                        
                           3. Taca da Portugal tahun 2013/­2014: Runner up 2012­/2013
                           4. UEFA Europa League: Runner­up 2013­2014, 20132014
Individual : UEFA Eroupa League: Squad of the season 2013/­2014
Informasi pribadi :
Nama lengkap      : Andre Filipe Tavares Gomes
Tanggal lahir      : 30 Juli 1993
Tempat lahir       : Grijo, Portugal
Tinggi                   : 1.88 m
Posisi                   : Gelandang
Klub saat ini        : fc barcelona
Nomor                   : 21
Karier junior        : 1.PORTO(2005-2006)
                               2.PASTELEIRA(2008-2009)
                               3. BOAVISTA(2009-2010)
                               4. BENFICA(2011-2012)
Karier senior        : 1. BENFICA B(2012-2014)
                               2. BENFICA(2012-2015)
                               3. VALENCIA        pinjaman(2014-2015)
                               4. VALENCIA(2015-2016)
                               5. fc Barcelona(2016-sekarang)
Tim nasional         : 1. PORTUGAL u-17(2010)
                               2. PORTUGAL u-18(2010-1011)
                               3. PORTUGAL u-19(2011-2012)
                               4. PORTUGAL u-20(2012-2013)
                               5. PORTUGAL u-21(2013)
                               6. PORTUGAL (2014-sekarang)


PROFIL TERLENGKAP SERGI ROBERTO CARNICER


#20. Sergi Roberto Carnicer

            Sekilas tentang serge Roberto
Sergi Roberto Carnicer atau yang sering di panggil dengan Sergi Roberto adalah pemain sepak bola yang berkebangsaan Spanyol. Sergi Roberto adalah salah satu pemain dari Tim Nasional Spanyol U­21 dan Catalunya yang saat ini bermain bersama Barcelona. Sergi Roberto merupakan pemain sepak bola yang bermain di posisi Gelandang. Sergi Roberto merupakan pemain dari Tim Nasional Spanyol U­21 dan Catalunya yang lahir di Reus, Spanyol yang lahir pada tanggal 7 Februari 1992. Sergi Roberto merupakan Gelandang dari barcelona yang sering di Bangku Cadangkan .Karena ia kalah dengan pemain lainnya. Tetapi ia merupakan pemain setia dari barcelona dari Junior sampai senior ia membela Klub FC Barcelona.
Karir Klub
Sergi Roberto Mengawali Karirnya bersama Akademi Gimnastic pada 2005, tetapia Sergi Roberto pada tahun 2006 pindah ke Akademi Klub Barcelona. Sergi Roberto Pada tahun 2009 dipanggil di skuad Klub Barcelona B, di Klub Barcelona B Sergi Roberto dimainkan sebagai pemain inti, bersama Barcelona B ia telah mencetak 7 gol dalam 106 pertandingan bersama Klub Barcelona B.
Barcelona
Pada tahun 2010 Sergi Roberto dapat menembus skuad utama Klub senior Barcelona, Bersama Barcelona Sergi Roberto membantu Barcelona Menjuarai beberapa Kejuaraan yaitu 2 kali Juara Piala La Liga(2010­/2011, 2012­/2013),1 kali Juara Piala Raja Spanyol (2011/­2012),2 kali Juara Piala Super Spanyol (2010, 2013) dan juga 1 kali Juara Liga Champions UEFA (2010/­2011). Sampai sekarang ia telah bermain sebanyak 25 pertandingan tanpa mencetak gol.
Internasional
Sergi Roberto mengawali Karir Internasionalnya bersama Timnas Spanyol U­17.ia di panggil ke skuad Timnas U­17 untuk bermain di Piala Dunia FIFA U­17 2009 di Nigeria,yang pada akhirnya Spanyol U­17 dapat menjadi Juara Tiga di Piala Dunia FIFA U­17 tersebut. Tak hanya itu Sergi Roberto juga pernah di panggil de beberapa Tingkatan Umur persepakbolaan negara yaitu Timnas Spanyol U­19,Spanyol U­20 dan sekarang yang membela Timnas Spanyol U­21. Tetapi Sergi Roberto juga membela skuad Timnas Catalunya.
Prestasi
Klub : Barcelona : 1. La liga 2010­/2011, 2012­/2013
                           2. copa del rey 2011/­2012
                           3. super copa de espana 2010, 2013
                           4. uefa champions league 2010/­2011
Internasional : spanyol u-17 : piala dinia u-17 fifa(juara 3)
Informasi pribadi :
Nama lengkap      : Sergi Roberto Carnicer
Tanggal lahir      : 07 Februari 1992
Tempat lahir       : Reus, Spanyol
Tinggi                   : 1.77 m
Posisi                   : Gelandang
Klub saat ini        : fc barcelona
Nomor                   : 20
Karier junior        : 1. gimnastic(2005-2006)
                             2. barcelona(2006-2009)
Karier senior        : 1. Barcelona b(2009-2013)
                             2.fc Barcelona(2010-sekarang)
Tim nasional         : 1. spanyol u-17(2008-2009)
                             2. spanyol u-19(2010-2011)
                             3. catalonia(2011)
                             4. spanyol u-20(2011)
                             5. spanyol u-21(2011)


Sunday, 23 October 2016

PROFIL TERLENGKAP JORDI MASIP LOPEZ


#25. JORDI MASIP LOPEZ
            Jordi Masip Lopez atau yang sering di panggil Jordi Masip adalah pemain sepak bola yang berkebangsaan Spanyol. Jordi Masip merupakan salah satu pemain dari Tim Nasional Catalonia. Jordi Masip merupakan pemain sepak bola yang bermain di posisi Penjaga Gawang. Jordi Masip merupakan pemain dari klub Barcelona yang bermain di Liga Spanyol yang lahir di Sabadell, Spanyol yang lahir pada tanggal 3 Januari 1989. Jordi Masip mengawali karir sepak bolanya bersama akademi CE Mercantil yang bergabung pada tahun 2003. Pada tahun 2004, Jordi Masip pindah ke klub junior Barcelona. Jordi Masip bermain sangat bagus, Sehingga pada tahun 2008 ia dipanggil ke skuat utama klub Bbarcelona B. Jordi Masip menjadi pemain inti di klub Barcelona B. Pada tahun 2008, Jordi Masip dipinjamkan ke klub Vilajuiga selama satu musim. Pada tahun 2009 ia kembali ke klub Barcelona B. Selama karirnya bersama barcelona B, Jordi Masip telah bermain
sebanyak 79 pertandingan
. Pada tahun 2014, Jordi Masip dipanggil ke skuat utama klub Barcelona, Jordi Masip juga memakai kostum bernomor punggung 25. Jordi Masip bermain sebagai kiper
ketiga bagi klub FC Barcelona.
Jordi Masip telah bermain di beberapa tingkatan level sepak bola internasional yaitu bersama timnas Spanyol U­-17 dan sekarang bermain bersama timnas senior
Katalonia. Sampai saat ini, Jordi Masip baru bermain sebanyak 1 pertandingan bersama timnas Catalonia.
Informasi pribadi :
Nama lengkap      : jordi masip lÖpez
Tanggal lahir      : 3 januari 1989
Tempat lahir       : Sabadell, spanyol
Tinggi                  : 180 m
Posisi                   : penjaga gawang
Klub saat ini        : fc barcelona
Nomor                  : 25
Karier junior        : 1. Ce mercantil(2003/2004)
                               2. la masia(2004/2008)
Karier senior        : 1.barcelona b(2008, 2009-2014)
                               2. vilajuiga        pinjaman(2008-2009)
                               3. fc Barcelona(2014-sekarang)
Tim nasional         : 1. Spanyol u-17(2006-2007)
                                2. spanyol(2014-sekarang)